Dengan sistem pengairan yang baik, pertanian juga dapat berkembang dengan baik.
"Irigasi pertanian ini juga mampu meningkatkan produktivitas petani. Dengan begitu, pasokan pangan untuk ketersediaan di pasaran juga semakin meningkat," kata Ali.
Baca Juga:
Tak Satu pun Bunker Bisa Digunakan, Jerman Tak Siap Hadapi Perang Dunia III
Dikatakannya, Ditjen PSP Kementan terus mendorong agar ketahanan pangan nasional dapat terjaga.
Tentu saja melalui program-program yang telah digulirkan, ketahanan pangan nasional sejauh ini dapat terjaga dengan baik.
"Kami terus berupaya agar program ketahanan pangan yang merupakan bagian dari tujuan pembangunan nasional dapat terjaga dengan baik," kata Ali. [rda]